Pergaulan Bebas
Pergaulan.
Pergaulan merupakan suatu bentuk proses
interaksi yang dilakukan oleh sebuah individu dengan individu lainnya, ataupun dengan individu dengan Kelompok.
Manusia di
ciptakan sebagai Makhluk Sosial ( zoon-politicon ), yang artinya manusia merupakan makhluk
yang tidak bisa lepas dari kebersamaan dengan manusia lainnya,
dapat diartikannya juga manusia tidak bisa lepas dari berbagai proses sosialisasi.
Salah
satu contoh dari proses sosialisasi yang
terbiasa dilakukan oleh manusia contohnya Pergaulan, dengan Pergaulan maka akan mencerminkan bagaimana kepribadian kita dan juga kita dapat melihat bagaimana kepribadian
orang lain dalam suatu proses pergaulan,
dan juga dapat kita lihat bentuk dalam pergaulan tersebut apakah pergaulan tersebut positif atau pergaulan tersebut Negatif.
·
PergaulanPositif.
Pergaulan Positif itu sendiri dapat berupa suatu bentuk kerjasama antar individu ataupun suatu bentuk kerjasama antar kelompok untuk melakukan suatuhal-hal
yang positif.
·
PergaulanNegatif.
Sedangkan Pergaulan negative
itu adalah pergaulan yang dalam semua hal maupun aspek sangatlah bertolak belakang dengan pergaulan
negative yang cenderung akan mengarah ke dalam Pergaulan bebas.
Pada kesempatan
kali ini sayaa kan membahas contoh tentang Pergaulan Negatif yaitu Pergaulan Bebas.
Dalam masaMuda / Remaja seseorang cenderung menginginkan kesenangan Duniawi, tanpa memperhatikan berbagai macam dampak
negative yang akan ditimbulkan dari Perbuatan yang
mengejar kesenagan Duniawi tersebut.
Remaja sekarang ini cenderung senang sekali bersenang-senang tanpa adanya batasan karena dirasanya hidup ini akan terasa lebih bebas apa bila bisa melakukan semua
yang diinginkannya tanpa memperdulikan apakah itu Positif atau pun Negative
sehingga mereka menyalah artikan arti dari Bebas itu sendiri yang
sebenarnya malah mengarah ke Pergaulan Bebas, mereka hanyalah tau
bahwa mereka bebas melakukan perbuatan apapun terserah apa yang mereka inginkan, salah satunya adalah Seks Bebas.
Sebenarnya Para
remaja kini melakukan perbuatan-perbuatan seperti itu hanyalah di dorong dengan rasa
keingin tahuannya yang sangatlah tinggi sehingga mereka cenderung ingin mencoba melakukan sesuatu
yang baru, seperti halnya seks bebas, mabuk, menonton adengan-adengan yang
melanggar norma maupun agama yang
pada akhirnya malah akan membangkitkan hawa nafsu mereka dan dengan sendirinya menggerakkan mereka dengan
rasa ingin mencobanya, berawal dari rasa keingintahuannya yang
tidak bisa terkontrol setelah mengetahui dan mereka tahu bahwa itu tidaklah baik akan tetapi keingin tahuan tersebut malah membangkitkan rasa ingin mencoba mereka sehingga mereka mencobanya dengan pasangan mereka yang
tetapi bukan istri melainkan pacar mereka, yang pada akhirnya akan menjadi perbuatan
yang akan membuatnya hanya dipenuhi rasa Penyesalan.
Oleh karena itu saya
kali ini mengangkat judul dari Pergaulan Bebas ini agar
para Pembaca mengerti dan bisa mencoba untuk menghindari Pergaulan Bebas ini .
A.
ArtiPergaulanBebas.
Arti lain dari Pergaulan Bebas itu sendiri secara umum adalah segala bentuk Perlakuan Menyimpang dimana
kata dari “Bebas” yang dimaksud tersebut sudah melewati batasan dari norma-norma yang
ada. Jadi dapat kita simpulkan bahwa Pergaulan Bebas adalah segala Perilaku Manusia yang
Melanggar maupun Menyimpang norma masyarakat maupun norma agama
tanpa ada batasannya lagi.
Pada Dasarnya banyak Manusia
yang ingin melihat dan merasakan apa saja yang telah mereka lihat agar
merasa tidak ketinggalan jaman,
dan mereka dapat menceritakan terhadap teman-temannya bahwa mereka telah melakukan Perbuatan tersebut dengan bangganya,
Kemudian yang mendengarkan cerita tersebut juga tidak mau kalah dan malah ingin mencobanya juga sehingga dia
pun dapat menceritakannya juga kepada teman-temannya yang lain untuk membanggkannya,
setelah itu timbulah di
Pikiran mereka bahwa melakukan perbuatan Menyimpang tersebut adalah hal-hal yang
biasa saja.
B.
ContohPergaulanBebas
1.
Tindakan Kriminal
2.
Kenakalan di
Luar Batas
3.
Alkoholisme
4.
Penyimpangan Seksual
5.
Narkoba
6.
Berbagai Penyimpangan lainnya.
C.
PenyebabPergaulanBebas.
Penyebab dari Pergaulan bebas itu sendiri bisa di
katakan sangatlah banyak, dan kita harus bisa memandang dari berbagai macam sisi,
untuk mengetahui penyebab dari pergaulan bebas itu sendiri.
1.
Orang Tua
Biasanya Penyebab dari Pergaulan Bebas karena
orang tua adalah karena kurangnya Kasih Sayang atau pun Perhatian yang
menjadi penyebab tertinggi dari Orang tua, karena banyaknya orang tua yang tidak peduli terhadap pergaulan anak,
ada sebagian dari para orang tua yang
mementingkan untuk memenuhi segala ke butuhan anak, tapi sang orang
tua tidak pernah memperhatikan ataupun memberikan kasih sayang kepada sang anak,
sehingga anak menjadi tidak betah berada di rumah sendiri sehingga menjadi pemicu si anak cenderung ikut ke dalam pergaulan bebas.
2.
Agama / Iman
Padadasarnya Lemahnya
Agama / Iman seseorang bisa menjadi salah satu factor
utamanya kita terseret kedalam sebuah pergaulan bebas,
contohnya saja Pada Jaman sekarang semakin berkembangnya Teknologi, Perkembangan/
Pertukaran Budaya, menjadi salah satu penyebabnya melemahnya Agama dan Iman seseorang,
Pergaulan Sekarang membuat Anak Kecil
menjadi Dewasa Secara cepat atau bisa kita bilang Dewasa Instan, oleh karena itu di
Jaman sekarang ini lebih baik jika dari kecil sudah di perkenalkan dengan Agamanya dahulu, agar memiliki Mental, Iman , Agama yang
cukup kuat untuk melawan terjangnya kemajuan teknologi dan Pergaulan bebas jama sekarangini.
D.
AkibatPergaulanBebas.
1.
DiriSendiri.
Akibat dari Pergaulan bebas
yang paling utama adalah bagi diri sendiri, Kerugian yang paling
terlihat adalah Kerugian padaFisik maupun Mental, contohnya :
JIka seseorang Meminum minuman keras, Narkoba,
Seks Bebas maka akibatnya akan merusak Kesehatan danjuga Mental diri sendiri,
dikarenakan ketergantungan dari contoh diatas, seperti Seks Bebas yang akan merugikan diri sendiri dikarenakan salah satu pihak belum siap untuk menjadi seorang
Imam, dan disalah satu pihak belum siap untuk Hamil di Luar Nikah yang
sebenarnya masih ingin bersekolah maka akan merugikan diri sendiri, terlebih lagi Keluarga maupun Sekitarnya.
2.
Keluarga.
Akibatdari Pergaulan bebas bagi Keluarga contohnya saja Suasana bagi ketentraman dan juga ke damaian didalam keluarga
yang tadinya tercipta maka bisa hancur atau Pecah dalam sekejap saja,
dikarenakan Efekdari 1 orang maka Keluarga juga yang akan menanggung malu /
Beban dari perbuatan Pergaulan Bebas sang Anak contohnya, dan yang
Pasti pihak keluarga akan sangat Kecewa karena tidak berhasil mendidik sang
anak dengan baik.
3.
Masyarakat.
Akibat Pergaulan bebas dari beberapa
orang anak /
Remaja sekitar seperti Meminum minuman Keras / Alkohol , Kriminalitas, SeksBebas,
dsb maka akan membuat masyarakat sangat terganggu dikarenakan ditakutkanya menjadikan lingkungan sekitar akan menjadi tidak baik,
contoh terdekatnya adalah paraanak-anak lainnya yang
tadinya belum terpengaruh bisa dengan sangat mudah terpengaruh dan dengan kejadian seperti ini Masyarakat bisa saja bertindak Seenak Hatinya dengan contoh memukuli beberapa Remaja
yang melakukan Pergaulan Bebas tersebut, atau pun juga bisa lebih buruk pastinya.
Dan
Sekian Pembahasan saya terhadap Pergaulan Bebas kali ini,
mungkin kita akan lanjut untuk Penulisan berikutnya di lain kesempatan.
TerimaKasih.